0

Cara Menerapkan Seo On Page

  • Seo on page adalah kunci pertama pada blog untuk masuk pada 10 top pada hasil pencarian dan bertahan di search engine, karena seo atau bahasa inggrisnya search engine optimization cara pemberitahuan atau cara algoritma google membaca blog kita, dan salah satu yang peting adalah mengatur seo on page.. Para sobat blogger pastinya sudah tidak asing lagi dengan soe on page pada blog.
    SEO on page adalah pemaksimalan atau optimasi dari segi struktur halaman blog, sehingga lebih mudah dikenali oleh search engine. cara SEO on page pada blog meliputi:
    1. Susunan tag heading <h1> (judul blog), <h2> (halaman blog atau isi blog), <h3> (untuk susunan widgate.
    2. Pasang meta tag yang meliputi
    Meta description Adalah tag yang menjelaskan gambaran garis besar  isi website anda, barisi antara 150 – 200 karakter

    Meta keyword Adalah daftar keyword yang kita bidik  dan Meta robot.

    3.                3. Pasang bradcrumbs.
    1. Pasang Alt Image, jangan lupa memberikan title (image title) dan alt (alternate text for image).
    2. Gunakan bold atau italic pada keyword artikel Anda.
    3. Perkuat internal link, pada tiap-tiap artikel seharusnya ada link untuk artikel yang lain. Sehingga artikel-artikel Anda dapat terhubung satu sama lain. contoh pada web wikipedia.com
    4. Pasang permalink.

      Selamat mencoba....

    0 Responses to “Cara Menerapkan Seo On Page”


    *Important -Jika Anda ingin diberitahu setiap menjawab komentar Anda, periksa "Subscribe By Email" sebelum mengirimkan. Please Do Not Spam

    Posting Komentar

    Tinggalkan Jejak Mu Sob...!!!
    Berkomentarlah dengan baik dan sopan... ^_^
    Komentar yang mengandung SARA, PORNO, KASAR, akan di hapus!
    Komentar langsung dipublish tanpa moderasi :)