7

Cara Memperbaiki HP Android Samsung Mati Total

  • Cara Memperbaiki HP Android Samsung Mati Total - Assalamualaikum, kali ini saya akan share info mengenai Cara mengatasi HP samsung mati total/hardbrick. Mungkin banyak dari kalian yang sudah mengalapi seperti ini, namun jangan kuatir, sebelum kita bawa ke Cervice Center, mendingan kita otak-atik terlebih dahulu, apa salahnya kan kita mencoba toh ga merugikan, hehe. Oke langsung aja disimak Cara mengatasi hardbrick hp Samsung Android dibawah ini:


    1. install JRE (Java Runtime) terlebih dahulu download dari situs ini : Java Site
    2. download tool ini : one-click Unbrick tool
    3. extract file "OneClick.jar" dan akan menghasilkan folder baru bernama "OneClick"
    4. copykan file Onclick.jar ke folder "OneClick\heimdalloneclick\resources\HeimdallPackage"
    5. klik kanan pada file "oneclickloader.exe" yg berada di folder "OneClick\heimdalloneclick\resources\HeimdallPackage" lalu pilih "Run as Administrator"
    6. tunggu instalasi sampai selesai
    7. setelah selesai kamu akan melihat dialog window "One-Click UnBrick"


    8. koneksikan hp android kamu lewat USB dan klik tombol “unsoft brick” untuk memulihkan hp android samsung anda dari keadaan brick (mati total).

    Tip di atas mungkin dapat digunakan di Samung galaxy mini 2 GT-S6500D, samsung galaxy young (y), samsung galaxy young duos, samsung galaxy mini, dan lain-lain (Admin belum test semua, karna Admin menggunakan Samsung galaxy mini 2)

    Jika berhasil, silakan berkomentar, jika belum silakan berusaha lagi sebelum dibawa ke Cervice Center. Oke cukup segitu dulu info mengenai Cara mengatasi hp samsung hardbrick, semoga bermanfaat.
    sumber:

    7 Responses to “Cara Memperbaiki HP Android Samsung Mati Total”


    Anonim mengatakan...

    6 Maret 2014 pukul 14.56

    Prosesnya berapa lama gan?


    Anonim mengatakan...

    31 Maret 2014 pukul 12.09

    Untuk atasi hp hardbrick bisa gk gan ?


    Anonim mengatakan...

    9 April 2014 pukul 10.42

    gak bsa run as administrator nii.. gmna donk


    Unknown mengatakan...
    1 Mei 2014 pukul 22.56

    Set Temporary Folder:C:\Users\USMANM~1\AppData\Local\Temp\\usman mandiri Heimdall One Click\
    Log:C:\Users\USMANM~1\AppData\Local\Temp\\usman mandiriHeimdallOneClick\log.txt
    Operating System: Windows
    Found Heimdall Version: Heimdall v1.0.2bUnbrick Commanded!
    Failed.



    kt gni jawabanya gan,,


    Unknown mengatakan...
    7 Juni 2014 pukul 09.32

    ko harm for you komputer sih gan,ini ada virus nya ya


    www.parwis.com mengatakan...
    1 September 2014 pukul 18.06

    Gan..
    klo andronya mati total gara2 terendam air bisa gk dengan cara di atas???


    ipul mengatakan...
    19 Maret 2015 pukul 14.18

    file yang di copas ke OneClick\heimdalloneclick\resources\HeimdallPackage\ tu Onclick.jar ato Oneclick.jar?????
    cz q cari file Onclick.jar g ktemu2.....


    *Important -Jika Anda ingin diberitahu setiap menjawab komentar Anda, periksa "Subscribe By Email" sebelum mengirimkan. Please Do Not Spam

    Posting Komentar

    Tinggalkan Jejak Mu Sob...!!!
    Berkomentarlah dengan baik dan sopan... ^_^
    Komentar yang mengandung SARA, PORNO, KASAR, akan di hapus!
    Komentar langsung dipublish tanpa moderasi :)